Jumat, 17 Februari 2012

Hari yang Sial untuk Andi


                Suatu hari ada seorang pemuda yang bernama Anton, dia sedang jalan-jalan dengan pacarnya yang bernama Rita. Mereka jalan-jalan mengendarai mobil. Tiba-tiba mereka dihadang seekor polisi.
Polisi      : Selamat siang? Anda saya tilang, karena anda telah menerobos lampu lalu lintas.
Andi       : Setahu saya, waktu saya lewat lampu itu warnanya hijau.
Rita        : lho…. Bukannya tadi warnanya merah, yang.
(Andi melihat pacarnya dengan muka muram)
Polisi      : Anda juga saya tilang karena anda melewati zona selamat sekolah yang harusnya menggunakan kecepatan maximal 60 km/jam, anda lewati dengan kecepatan 70 km/jam.
Andi       : Bukannya tadi saya menggunakan kecepatan 55km/jam?
Rita        : Bukannya kamu menggunakan kecepatan 80km/jam, yang?
(Andi melihat pacarnya dengan muka muram lagi)
Polisi      : Anda juga saya tilang karena anda tidak menggunakan sabuk pengaman.
Andi       : oh…. Saya melepasnya saat anda kemari.
Rita        : kamukan gak pernah menggunakan sabuk pengaman, yang.
(Lagi-lagi Andi melihat pacarnya dengan muka muram)
Polisi      : Apakah anda memiliki SIM?
Andi       : Hari ini saya ingin membuat SIM.
Rita        : kitakan mau ke pantai, kan yang?
Andi       : Kamu bisa diam enggak, sih?
Polisi      : Apakah pacar anda selalu begini?
Rita        : Tidak, kecuali jika dia sedang mabuk.
(Menurut anda berapa lama hukuman yang diderita si Andi?)





0 komentar:

Posting Komentar